Tuesday, 26 April 2016
Juventus dipastikan Menjuarai Liga Italia Seri A 2015/2016
Liga Italia memasuki babak-babak terakhir setelah menyisahkan 3 laga tanding terakhir yang harus dihadapi masing-masing club. Tetapi kabar gembira sudah didapatkan Team Juventus setelah melihat kekalahan pesaingnya Tim Napoli Senin 25 April lalu yang ditaklukan AS Roma 1-0. Sebelumnya Juventus telah memperoleh kemenangan dari laganya melawan Fiorentina 2-1 di kandang lawannya tersebut.
Juventus dipastikan Juara karena poin yang didapatkan tidak mungkin lagi dikejar oleh Napoli yang berada di posisi kedua. Poin yang diperoleh Juventus adalah 85 poin dan poin Napoli 73 poin dengan menyisahkan 3 laga tanding terakhir.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment